Cara Main MLBB Tanpa Emulator di PC, Bisa Pakai 3 Aplikasi Ini

main mlbb tanpa emulator

Kemajuan teknologi memudahkan pemain Mobile Legends Bang Bang (MLBB) menjalankan game tanpa emulator meskipun mainnya di PC alias komputer.

Terdengar mustahil memang, tapi solusi dari permasalahan ini nyata adanya. Yup! Dengan memanfaatkan aplikasi yang dikembangkan oleh perusahaan raksasa.

Sejatinya emulator adalah salah sat cara yang dipakai untuk main Mobile Legends PC, meski begitu emulator nggak bisa dikatakan sebagai solusi terbaik karena game berjalan ;ebih lamban.

Baca Juga: Daftar Harga Gift TikTok Terbaru 2023

Untuk itu, kamu bisa mencoba cara lain main MBLL di PC tanpa emulator, dan kita buktikan mana yang lebih nyaman.

3 Aplikasi Main MLBB di PC Tanpa Emulator

Sebelum lanjut baca, yuk coba kepoin juga YODU E-money. Alat pembayaran digital yang cocok bagi penggemar berat game buat top up beli diamond dan skin keren.

Mau dapat promo asyik hingga Rp 100 ribu? Download YODU segera dan ubah akun kamu jadi PREMIUM. Nggak percaya? Cobain sekarang KLIK DI SINI.

Baca Juga: Etrian Odyssey Origins Collection Sudah Resmi Dirilis

1. Now.gg

Mobile Cloud Now.gg sudah dikenal sebagai emulator top di kelas Android. Karena Now.gg merupakan situs, maka pemain nggak perlu install aplikasi ketika mau menggunakannya.

Untuk main MLBB pakai Now.gg, kamu bisa ikuti langkah berikut:

  • Masuk ke link berikut
  • Klik ‘Mainkan di Browser’
  • Klik ‘Luncurkan Permainan’
  • Selamat kamu bisa bermain MLBB!

2. Google Play Games Beta

Google Play Games Beta adalah aplikasi main game yang dikembangkan khusus untuk Windows.

Jika kamu punya aplikasi ini di PC, bukan hal mustahil untuk memainkan MLBB tanpa emulator. Untuk download Google Play Games silakan klik link berikut ini.

3. Tencent Gaming Buddy

Aplikasi launcher game mobile ini dikembangkan raksasa teknologi asal Tiongkok, Tencent.

Ikuti langkah-langkah berikut ini untuk memainkan MLBB di PC menggunakan aplikasi ini:

  • Download Tencent Gaming Buddy
  • Install setrlah tekan ‘Yes’ saat diminta konfirmasi soal User Account Control
  • Setelah proses instalasi selesai, klik menu ‘Start’
  • Masuk ke Mobile Legends
  • Unduh data MLBB
  • Selamat, kamu bisa main MLBB di PC tanpa emulator!

Ikuti kanal resmi YODU Indonesia di Instagram untuk mendapatkan seluruh berita, panduan, dan highlight Free Fire, Mobile Legends, dan PUBG Mobile, atau game lainnya.

More Stories
honor of kings google
Honor Of Kings Sabet Gelar Google Play Best Game of 2024 di Asia Tenggara (ID, SG, PH, MY)